Panel surya atap, kini juga mulai banyak digunakan untuk memenuhi kebutuhan energi rumah tangga. Apa saja sebenarnya manfaat dari penggunaan panel surya untuk listrik rumah? Berikut ini akan kami bagikan beberapa manfaat pemakaian panel surya atap sebagai sumber energi di rumah.